Selasa, 11 Agustus 2020

Ciptakan Situasi Kondusif Babinsa Gunung Raya Pelda Muslim Dampingi Penyaluran Bantuan Sosial

Lempur - Babinsa Koramil 427-02/Gunung Raya, Pelda Muslim melaksanakan kegiatan pendampingan penyaluran Bantuan Sosial dari Kemensos yang di salurkan Di Kantor Kecamatan kepada warga yang tidak mampu atau yang terdampak Covid-19 bertempat di Kecamatan Bukit Kerman, Selasa (11/08/2020).

Bantuan tersebut merupakan salah satu wujud perhatian dari Pemerintah kepada warga tidak mampu atau yang terdampak akibat Covid-19. Sehingga dapat membantu meringankan beban perekonomian mereka khususnya warga tidak mampu.

Dengan harapan pendampingan ini dapat memberi kenyamanan dalam pelaksanakan penyaluran dana Bantuan Sosial . Sehingga tercipta  siatuasi yang aman dan kondusif,dapat berjalan dengan lancar sampai tepat sasaran,” Harapan Pelda Muslim.
Share:

MEDIA ONLINE


MEDIA CETAK