Kerinci – Satgas TMMD Kodim 0417/Kerinci gunakan alat berat guna permudah pembangunan jalan di desa Sungai Langkap pada Jum'at (02/09/2020).
Alat yg digunakan merupakan bagian dari alat dan perlengkapan yg dimiliki satgas TMMD ini juga dioperasikan langsung oleh anggota satgas.
Dandim 0417/Kerinci Letkol Czi Fitriadi ST, selaku dansatgas juga mengatakan, “alat berat yg kita bawa ini merupakan bukti nyata bahwa kita benar benar serius dalam melakukan pembangunan didesa ini”, ungkapnya.